Siapa nih yang memang belum mengetahui bagaimana cara melihat story ig yang sudah dihapus? Kalau kamu masih kebingungan dengan cara yang akan biasa kamu lakukan nantinya, maka kamu bisa simak pembahasan yang ada disini. Semua halnya akan dibahas secara clear.
Memang ya di era yang semakin maju ini akan semakin banyak juga nih kita bisa menemukan aplikasinya. Kita nanti akan bisa menggunakan banyak macam aplikasinya dengan sangat mudah lho. Mau menggunakan macam aplikasi yang bersifat hiburan atau lainnya juga bisa deh.
Kan kalau dahulu, ya sebelum kita dapat menemukan banyak sekali aplikasi-aplikasi seperti sekarang ini, kalau ingin mendapatkan hiburan ya harus keluar rumah dahulu, ya. Tapi kalau sekarang mah tidak perlu, ya. Apalagi untuk kamu kaum rebahan yang suka mager untuk melakukan sesuatunya.
Pasti sekarang merasa sangat dimudahkan, ya untuk melakukan banyak halnya gitu. Ditambah sekarang ini ada banyak banget media sosial yang bisa kita gunakan. Nantinya kan di dalam media sosial juga tuh akan ada banyak konten-konten yang menghibur, ya.
Salah satu aplikasi media sosial yang memang banyak digunakan adalah Instagram. Kamu juga pastinya salah satu pengguna Instagram kan? Kalau begitu, di bawah ini kamu harus menyimak pembahasannya, ya. Lebih lengkap dan pastinya akan lebih jelas juga deh pembahasannya, jangan kelewatan, ya.
Penjelasan Seputar Aplikasi Instagram
Sebelum masuk lebih dalam tentang pembahasan inti kita, disini Greenacademy.id akan memberikan ke kamu penjelasan tentang aplikasi Instagram terlebih dahulu, ya. Pasalnya kan dari sekian banyak pembaca artikel kali ini, mungkin masih ada yang belum paham nih tentang aplikasinya, bener ga?
Untuk itu, supaya semuanya paham dulu, nantinya kami baru akan memberikan pembahasan yang lebih lanjutnya, oke? Kalau gitu, kamu bisa simak pembahasan yang satu ini saja, ya. Jadi Instagram ini adalah salah satu aplikasi media sosial yang banyak sekali digunakan sama orang-orang. Dalam aplikasinya ini juga banyak menyediakan hal-hal menariknya.
Aplikasi Instagram ini bisa memberikan ke penggunanya tempat yang bisa digunakan untuk memposting foto atau video gitu, lho. Dalam penggunaannya aplikasi Instagram ini sangat-sangat mudah. Memiliki desain yang sangat elegan dan sederhana gitu lho.
Mau kamu pemula juga, kamu tidak akan kesusahan lho menggunakan aplikasi Instagram ini. Oya, dalam aplikasi Instagram, kamu tidak hanya bisa melakukan posting video dan fotonya saja lho. Tetapi juga kamu akan bisa melakukan pengambilan foto dan video dalam aplikasinya langsung.
Kualitas kamera yang disediakan juga berkualitas tinggi lho. Kamu tidak akan kecewa deh pokoknya kalau menggunakan kamera di Instagram ini. Selain itu juga, aplikasi Instagram ini memberikan tambahan efek dan filter yang ada di dalam aplikasinya ini. Semuanya keren dan akan membuat foto kamu semakin kece deh.
Siapa nih yang sudah jatuh cinta banget dengan filter di Instagram? Kan sangat-sangat membuat foto dan video kamu jadi lebih menarik juga ya. Tidak hanya filter saja lho ya tetapi juga di Instagram kamu akan bisa mendapatkan banyak fitur kerennya juga lho.
Ingin tahu apa saja fitur yang ada di Instagram? Kalau kamu memang ingin tahu, di bawah ini kami akan berikan ke kamu banyak penjelasannya juga lho. Di bawah ini nantinya kamu akan bisa mendapatkan penjelasannya. Langsung simak pembahasannya di bawah ini, yuk.
Fitur Terbaru yang Terdapat Di Aplikasi Instagram
Seperti yang sudah disampaikan di atas tadi, ya kalau aplikasi Instagram ini akan memudahkan kamu untuk mengakses aplikasinya gitu. Kan memang sih dari awal perilisan aplikasinya ini juga sudah terdapat banyak fitur yang bisa memudahkan pengguna dalam menggunakan aplikasinya.
Cuma semakin kesini dan semakin banyak pengguna aplikasi Instagram, maka kamu juga akan semakin menemukan banyak hal barunya deh. Tentunya nih, hal baru yang ada ini akan memberikan ke pengguna aplikasinya menjadi lebih berkreativitas juga ya.
Tapi memang, kalau kita menggunakan suatu alat gitu pastinya akan menemukan yang namanya fitur-fitur gitu, kan ya. Ya bisa kita bayangkan saja sih kalau misalkan suatu alat atau aplikasi yang kita gunakan tidak terdapat fitur di dalamnya. Kan pastinya tidak akan bisa digunakan.
Nah, untuk itu, kamu harus tau dan paham juga deh dengan berbagai fitur dalam aplikasinya sebelum menggunakannya. Kalau seperti itu, biar kamu semakin paham dengan aplikasi Instagram ini, di bawah ini ada beberapa fitur terbaru yang akan bisa kamu gunakan, ya. Simak sekarang juga, ya.
1. Feeds (Unggah Foto Dan Video)
Kan di atas tadi sudah disampaikan ke kamu ya, kalau aplikasi Instagram ini kamu akan bisa membagikan banyak foto dan video kamu, ya. Nah, video dan foto yang kamu bagikan nantinya ini akan muncul di feeds aplikasi kamu. Jadi, orang-orang akan bisa melihat banyak video dan foto kamu di feeds ini.
Selain itu juga, semua video dan juga foto yang ada di dalam aplikasinya ini akan bisa kamu berikan caption juga lho. Jadi, orang-orang juga bisa melihat foto dan caption di postingan kamu sekaligus gitu. Keren banget kan aplikasinya ini? Jadi ingin menggunakan semuanya deh.
2. DM (Direct Message)
Dalam aplikasi Instagram ini, kamu juga tidak hanya bisa membagikan postingan berupa video dan juga foto lho ya. Tapi kamu juga nantinya akan bisa berkomunikasi dari jarak jauh bersama teman dan juga followers kamu. Apa coba nih fitur yang bisa membantu kamu dalam melakukan hal ini?
Yap, benar sekali fitur Direct Message atau yang biasa disingkat dengan DM. Kamu pastinya sudah banyak menggunakan fitur yang satu ini, ya. Kamu bisa mengobrol dan bertukar pesan dengan fitur satu ini. Oya, selain itu kamu juga akan bisa melakukan video call dan call gitu.
3. Insta Story
Kalau menggunakan aplikasi Instagram ini juga kamu nanti bisa melakukan pembagian aktivitas kamu sehari-hari gitu lho. Kamu bisa menggunakan fitur Insta Story ya untuk membagikan aktivitasnya. Dengan fitur yang satu ini kamu juga akan bisa membagikan banyak cerita di setiap harinya.
Selain itu, seperti yang sudah disampaikan di atas juga kalau di dalam aplikasi Instagram ini kamu akan bisa menggunakan banyak filternya. Tentunya akan menjadi lebih keren juga deh insta story yang kamu buat ini. Langsung mencoba fitur yang satu ini bagaimana?
4. Recently Delete
Kalau fitur yang satu ini adalah fitur yang memang sedang banyak dibicarakan ke orang-orang. Salah satu fitur yang akan bisa digunakan adalah Recently Delete ya. Fitur yang satu ini adalah fitur yang menyimpan semua foto dan video yang kamu posting di akun Instagram kamu setelah dilakukan penghapusan.
Jadi, walaupun kamu sudah melakukan penghapusan di aplikasinya, kamu akan bisa mendapatkan foto dan videonya yang disimpan. Tinggal kamu lihat saja di fiturnya ini dan nanti kamu bisa menyimpannya kembali deh. Tapi batas waktunya hanya 30 hari saja, ya.
5. Reels IG
Kalau reel ini adalah fitur yang memang baru-baru ini muncul juga, ya. Dalam fitur yang satu ini kamu akan bisa melihat berbagai macam konten video lho. Semua konten videonya juga ini keren-keren. Mulai dari yang mengandung edukasi sampai yang video hiburan juga akan bisa kamu temukan.
Tidak hanya menonton saja sih, tetap juga kamu akan bisa membuat video versi kamu sendiri dengan menggunakan reel ini. Harus banget sih mencoba untuk menggunakan fitur ini dan buat semua videonya dengan keren. Cobain sekarang juga yuk.
6. Terjemahan Teks
Selain beberapa fitur baru yang di atas juga kamu nanti akan bisa menggunakan fitur terjemahan teks. Kan kalau misalkan kamu melihat Insta Story orang dan menggunakan bahasa asing, kamu akan bisa mendapatkan fitur yang satu ini. Lantas apa kegunaan fitur yang satu ini?
Kamu akan bisa menggunakan fitur yang satu ini untuk menerjemahkan bahas yang digunakannya ini. Oleh karena itu, fitur yang satu ini tuh bisa kamu dapatkan dan juga diperlukan banyak orang. Untuk penggunaannya ini juga sangat mudah lho, jadi tidak akan kesusahan deh.
7. Stiker Add Yours
Kalau stiker yang satu ini, nantinya kamu akan bisa menggunakan stiker Add Yours gitu deh. Stiker yang satu ini tuh adalah stiker yang akan bisa memberikan tantangan ke penggunanya gitu lho. Kamu nanti bisa mengikuti tantangan-tantangan yang memang ada di akunnya kamu lho.
Namun, untuk mengikuti trend-trend yang ada ini kamu harus berhati-hati, ya. Jangan sampai data-data pribadi kamu terangkat ke publik dan membawa dampak yang kurang baik gitu deh. Ya kita menggunakan dan mengikuti trendnya untuk seru-seruan saja ya.
8. Sticker Link
Kalau kamu salah satu pemilik bisnis online gitu, fitur yang satu ini akan sangat-sangat bermanfaat banget deh untuk kamu. Apa coba fitur yang akan dibahas disini? Yap, sticker link adalah stiker yang akan bisa kamu gunakan untuk melakukan pembagian link gitu, ya di instagram story.
Kan kalau kamu menggunakan stiker link gitu, kamu nantinya bisa dengan mudah membagikan linknya tanpa harus membuat swipe up gitu lho. Jadi, kamu bisa lebih mudah untuk memasarkan dagangan dan juga produk yang kamu miliki ini, ya. Yuk langsung gunakan aplikasinya ini.
9. Live Room
Terakhir nih, kamu nantinya akan bisa melakukan siaran langsung dengan mengundang teman kamu. Kan kalau awalnya ya di aplikasi Instagram ini kamu nanti akan bisa menggunakan siaran langsung hanya sendiri saja. Tetapi kalau sekarang kamu akan bisa menemukan kemajuannya lho.
Kamu bisa melakukan live dengan teman kamu, bahkan jumlah teman yang bisa kamu ajak sebanyak 4 orang lho. Jadi lebih seru juga kan menggunakan fitur siaran langsung di aplikasi Instagram yang sekarang ini? Oleh karena itu, kamu akan bisa menggunakan aplikasinya ini dengan seru ya.
Hal yang Menyebabkan IG Story Ketika Diposting Lalu Terhapus
Untuk kamu pengguna Instagram apakah kamu pernah mengalami Insta Story yang kamu miliki tiba-tiba hilang gitu? Kalau misalkan pernah pastinya kamu sedang bertanya-tanya kan tentang penyebabnya? Nah, jika memang seperti itu, disini kami akan berikan ke kamu pembahasannya.
Memang ya, seperti yang kita ketahui bersama Insta Story yang kita bagikan ini kan akan hilang otomatis. Namun, dalam penggunaannya Insta Story akan hilang dalam jangka waktu 24 jam gitu. Tapi kalau misalkan tiba-tiba Insta Story ini hilang sebelum 24 jam kan jadi pertanyaan ya, kenapa nih?
Untuk masalah yang seperti ini memang belum ada penjelasan secara pastinya ya, tetapi kemungkinan besar hal ini tuh terjadi karena kesalahan jaringan yang kamu miliki atau memang aplikasi Instagramnya sedang bermasalah. Jadi, kamu tidak usah khawatir ya kalau mengalami masalah yang seperti ini.
Beberapa Cara Melihat Story IG Orang yang Sudah Dihapus Dengan Mudah
Akhir-akhir ini, banyak sekali orang yang bertanya bagaimana cara melihat story IG yang sudah dihapus gitu. Pasalnya memang masih banyak orang yang bertanya-tanya nih apakah masih bisa melihat story IG yang sudah dihapus gitu? Jawabannya tentu bisa. Di bawah ini akan ada beberapa cara yang bisa dilakukan, ya. Simak langsung.
1. Tutorial Cara Melihat Story Instagram yang Sudah Dihapus
Untuk melihat story IG yang sudah terhapus di akun kamu sendiri, maka bisa saja lho. Kamu nanti akan bisa melihat story kamu yang terhapus ini di arsipan akun kamu. Cara untuk kamu melihatnya sudah kami siapkan disini, ya. Supaya tidak bingung, simak langsung ya.
- Di dalam aplikasi Instagram kamu bisa langsung klik profil.
- Setelah itu, kamu bisa klik lagi yang garis tiga yang terdapat di sebelah kanan pojok.
- Kalau sudah kamu bisa klik Arsip.
- Selanjutnya kamu bisa pilih lagi yang tanda panah ke bawah gitu.
- Setelah selesai, pilih deh yang Arsip Story.
- Sudah deh nanti akan muncul semua story IG yang pernah buat.
2. Cara Melihat Story Instagram Teman yang Sudah Lewat 24 Jam
Nah, kalau kamu ingin melihat story IG yang sudah dihapus tapi milik teman gitu, maka kamu bisa gunakan bantuan alat ya. Namanya adalah AiSchedul, ya. Nantinya di dalam alat ini ada banyak hal yang bisa kamu lakukan. Cara untuk melihat story IG yang sudah dihapus milik teman ada di bawah.
- Buka browser yang sudah digunakan dan langsung akses situs AiSchedul.
- Kalau sudah, kamu bisa lakukan register di dalam situsnya.
- Kamu klik aja langsung menu Scheduler > Listening & Report.
- Setelah itu, klik yang Pemantauan Akun.
- Nanti kamu akan diminta memasukkan akun IG yang mau kamu tuju tersebut, ya.
- Selesai deh.
3. Cara Melihat Story IG yang Sudah Lama Di Akun Sendiri
Nah, kalau kamu masih ingin melihat story IG yang sudah lama kamu buat, maka kamu kamu juga akan bisa melakukannya lho. Cara-caranya juga sangat mudah lho, kamu akan bisa kamu lakukan dengan sangat sederhana. Maka dari itu, di bawah ini cara-caranya, ya.
- Masuk ke aplikasi Instagram dan kamu langsung ke Profil ya.
- Kalau sudah di dalam profil, maka kamu bisa langsung klik garis tiga yang ada.
- Kamu klik deh langsung Arsip > Tanpa Panah Bawa > Arsip Story, ya.
- Nanti kalau sudah kamu akan langsung diberikan banyak story-story lama kamu deh sesuai dengan tanggalnya.
Cara Mengembalikan Story IG yang Terhapus 2022
Kamu pernah tidak merasa ingin mengembalikkan story IG yang sudah pernah kamu hapus? Kalau pernah, maka ada cara-cara yang bisa kamu lakukan lho. Kamu nanti perlu menggunakan fitur Recently Deleted. Langkah-langkahnya di bawah ini, ya. Simak yuk.
- Di aplikasi Instagram, kamu bisa klik Profil.
- Kalau sudah, kamu bisa pilih garis tiga yang ada di pojok sebelah kanan.
- Kamu pilih saja Pengaturan.
- Setelah itu, kamu pilih lagi Akun.
- Kalau sudah, kamu pilih deh Recently Delete. Kalau sudah kamu akan menemukan postingan yang sudah dihapus dalam kurun waktu 30 hari, ya.
- Selesai.
Artikel terkait :