Cara Buat Sound Of Text WA Bahasa Indonesia yang Keren

Greenacademy.id – Ubah notifikasi WhatsApp kalian menjadi lebih menarik sekarang juga, dengan memanfaatkan sebuah layanan bernama Sound Of Text WA. Semakin canggih aplikasi saat ini, dari aplikasi WhatsApp nya sendiri, sebenarnya telah menyediakan beberapa jenis nada dering atau notifikasi untuk menandakan bahwa ada pesan masuk.

Namun dari sekian banyaknya nada dering tersebut, bisa dikatakan bahwa tidak ada yang menarik dan malah terasa cukup membosankan. Sehingga dari banyaknya pengguna WhatsApp saat ini, mereka lebih sering membuat nada deringnya sendiri dengan memanfaatkan beberapa audio pilihan.

Nah, dipenjelasan kali ini kita semua akan membahas tuntas tentang cara membuat notifikasi WA dengan memanfaatkan sebuah layanan bernama Sound Of Text WhatsApp. Dengan menggunakan layanan ini, kalian semua dapat membuat jenis notifikasi WhatsApp semenarik yang kalian inginkan, yuk kita bahas!

Ciptakan Nada Deringmu Dengan Memanfaatkan Sound Of Text WA

Sound Of Text WA

Sound Of Text WA adalah sebuah layanan berbentuk situs, yang mana situs ini berguna untuk mengubah pesan teks menjadi suara pada panggilan nada dering aplikasi WhatsApp.

Ketika para pengguna telah berhasil merubah teks tersebut, biasanya hasil dari suara itu dimanfaatkan untuk notifikasi atau nada dering WA. Sehingga banyak diantara pengguna yang menciptakan jenis suara sebaik mungkin, untuk membuat nada dering WhatsApp nya terdengar lebih menarik.

Beberapa waktu yang lalu, keberadaan dari layanan Sound Of Text WA ini begitu viral khususnya diberbagai jenis jejaring media sosial. Karena kemampuannya yang sangat unik ini, membuat banyak orang merasa tertarik dan ikut menciptakan suara notifikasi yang diinginkan.

Jadi kalian pun masih memiliki kesempatan dalam mengikuti tren ini, karena kita semua akan mempelajari tentang penggunaan layanan ini. Berikut akan kami jelaskan cara mudah yang bisa kalian praktekkan, dibawah ini.

Cara Mudah Membuat Sound Of Text WA Bahasa Indonesia

Sound Of Text WA

Seperti yang telah kami sampaikan, bahwa layanan bernama Sound Of Text WA ini masih terbentuk dalam versi situs atau website. Jadi ketika kalian ingin memanfaatkannya, maka kalian pun perlu berkunjung terlebih dahulu ke dalam situs Sound Of Text WA tersebut.

Dalam mengunjungi situs ini sendiri, tentu kalian dapat mencarinya lewat sebuah mesin pencarian yang tersedia di perangkat kalian. Karena dalam mengaksesnya, kalian hanya perlu memasukan kata kunci dari situs ini dan mengaksesnya secara gratis kapanpun yang kalian mau.

Dengan ini kalian dapat membuat notifikasi sebanyak mungkin, dan bila perlu membagikannya kepada teman-teman kalian yang ingin mendengarkan. Sebab jika mereka sangat tertarik, maka kalian pun dapat mengajaknya kedalam Sound Of Text WA yang viral ini untuk membuat notifikasi sendiri.

Bukan hanya proses mengunjungi situs yang gampang, tapi juga cara membuat teks suara menarik pada situs ini sangatlah gampang. Untuk jenis suara yang dapat kalian buat dari situs ini, tentu sangatlah beragam dan yang pasti akan sangat menarik buat kalian dengar.

Beberapa serial kartun animasi semacam spongebob, nantinya bisa kalian terapkan pada nada notifikasi yang sudah berhasil kalian buat. Sampai disini kalian pun dapat berkreatifitas sendiri, dan menciptakan suara dengan kombinasi yang menjadi sebuah pilihan kalian.

Tapi masalahnya, tidak semua pembaca setia kami dapat melakukan pembuatan teks suara yang kami maksud tadi kepada kalian. Dengan demikian, kami telah menyertakan sebuah tutorial yang akan berguna untuk membantu kalian dalam membuat Sound Of Text WA.

1. Cara Membuat Suara Animasi Spongebob

Merubah suara yang sama persis dengan kartun spongebob adalah jenis suara yang sering dibuat oleh kebanyakan orang saat ini. Karena selain jenis suaranya yang menarik, pembuatan nada dering yang berlatar belakang spongebob ini juga terdengar sangat berbeda dari yang lainya.

Untuk kalian yang ingin membuat nada dering Sound Of Text WA seperti spongebob juga, maka kalian bisa ikuti langkah-langkah ini sekarang juga.

  • Pertama silahkan kalian buka Browser dan kunjungi halaman fakeyou.com 
  • Pada tampilan awal situs masukan Teks yang ingin sobat buat.
  • Masuk ke bagian opsi Voice dan pilih voice bertemakan Spongebob.
  • Jika sudah kalian dapat menglik Speak.
  • Download, dan suara pun siap untuk digunakan.

2. Membuat Suara Seperti Anak Bayi

Nada dering yang dapat terdengar lebih menggemaskan, tentu adalah suara yang terdengar seperti anak bayi sedang berbicara. Untuk membuat suara yang seperti itu juga nantinya bisa kalian lakukan, tepatnya dengan menggunakan Sound Of Text WA sekarang.

Tapi buat kalian yang bingung, maka sekarang juga kalian bisa ikuti setiap langkah-langkah yang telah tercantum dengan jelas dibawah ini.

  • Langkah awal kalian bisa membuka Browser dan kunjungi situs voicemaker.in
  • Di tampilan awal kalian masukan teks yang akan dirubah menjadi suara.
  • Beri tanda Centang pada bagian suara tersebut.
  • Jika sudah lanjutkan dengan mengklik opsi Convert to Speech.
  • Dan yang terakhir kalian cuma perlu mendownload suara tersebut.

3. Membuat Sound Text WhatsApp Panggilan Sayang

Menciptakan nada dering yang terdengar romantis, tentu akan sangat cocok jika nada dering tersebut memanggil sayang kepada kalian. Terlebih lagi ketika kalian sedang berada di tongkrongkan, pastinya teman-teman kalian akan mengira bahwa pesan tersebut dikirim oleh pacar.

Jadi buat kalian yang sekiranya punya ide tersebut dan ingin membuatnya, maka kalian dapat mengikuti cara pembuatannya dibawah ini.

  • Kunjungi situs soundoftext.com melalui Browser yang ada di perangkat kalian.
  • Lanjutkan dengan mengisi text bertuliskan Sayang pada kolom yang disediakan.
  • Ubah suara voice tersebut dengan jenis Korean.
  • Klik tombol bertuliskan Submit.
  • Jika sudah, kalian pun dapat mengunduh hasil suara tersebut.

4. Sound Of Text Berbahasa Indonesia (Cowok, Wanita)

Untuk membuat suara yang standar, tentu kalian bisa membuatnya dengan mengikuti tutorial yang sudah kami sediakan buat kalian di atas. Walaupun suara yang dihasilkan standar, akan tetapi kalian nantinya bisa menggunkan hasil suara tersebut ke dalam nada dering WhatsApp kalian.

Tapi buat kalian yang sekarang ini masih bingung juga, maka kalian semua dapat menyimak dan mengikuti tutorial berikut ini.

  • Masuk terlebih dahulu ke dalam situs soundoftext.com.
  • Dan kalian lanjutkan untuk mengisi teks seperti apapun yang kalian inginkan.
  • Klik opsi Voice, dan tunggu sampai selesai.
  • Lanjutkan dengan memilih Submit, dan setelah itu kalian dapat mengunduh sound nya.

Cara Merubah Notifikasi WhatsApp Dengan Nada Dering Dari Sound Of Text WA

Sound Of Text WA

Jika sebuah nada dering yang berhasil kalian buat sekiranya sangat menarik, maka kalian pun dapat memasang nada dering tersebut sekarang juga. Bukan bertujuan untuk mengganti nada dering pada aplikasi lain, melainkan disini kalian dapat mengganti notifikasi pada aplikasi WA.

Bagi kalian yang sering mengganti notifikasi atau nada dering WA, pastinya melakukan proses semacam ini adalah hal yang mudah buat kalian lakukan. Karena sama saja dengan proses penggantian nada dering pada umumnya, yang mana kalian hanya perlu merubahnya dibagian menu pengaturan saja.

Namun balik lagi, bahwa tidak semua orang itu dapat melakukan proses penggantian nada dering yang sudah kita maksud barusan tadi. Lantas solusi yang bisa kami lakukan untuk memudahkan hal ini, adalah dengan memberikan kalian tutorial memasang Sound Of Text WA sebagai berikut.

  1. Pada langkah yang paling pertama, silahkan kalian membuka aplikasi WhatsApp dulu.
  2. Dan langkah berikutnya, kalian dapat mengklik icon Titik Tiga dibagian pojok atas.
  3. Kalian amati dan lanjut untuk memilih menu Setting.
  4. Lanjutkan dengan memilih opsi Notifikasi.
  5. Pilih lagi opsi baru yang bertuliskan Message.
  6. Kemudian kalian pilih Audio, dan pilih suara yang ingin kalian terapkan sebagai nada dering.
  7. Dengan ini prosesnya pun selesai.

Demikianlah ulasan yang dapat kami sampaikan, semoga dapat bermanfaat untuk kalian semua. Sampai jumpah di artikel selanjutnya, terimakasih!

Baca juga: Link Download Higgs Domino RP APK Versi X8 Speeder (Original)